Senin, 31 Mei 2010

BAB I PENDAHULUAN (makalah ROOM NOISE)

BAB I
PENDAHULUAN


1.1  Latar Belakang Masalah
Dalam kehidupan sehari – hari manusia sangat sering mengalami kebisingan atau keributan yang terjadi karena suara – suara yang sangak keras,contohnya di suatu ruangan yang terdapat banyak sekali orang, yang saling berbicara, sehingga menimbulkan suara – suara yang sangat mengganggu ketenangan manusia, karena itulah alat ini tercipta, yaitu untuk membantu manusia mendeteksi suatu keributan dalam suatu ruangan melalui sinyal LED, sehingga kita bisa mengetahui berapa desibel SPL (Sound Pressure Level) suara itu dan seberapa mengganggunya suara itu, sehingga kita dapt mengetahui dan menganalisa kebisingan melalui alat ini.
Selain itu tugas rancangan ini dibuat dengan tujuan sebagai media untuk pelatihan dalam pembuatan suatu rangkaian yang menggunakan Op-Amp, sehingga kita dapat mempraktekkannya, dan tidak hanya sekedar tiori di kelas. Serta dapat melihat pembuktian rumus yang ada pada Op-Amp, dan kita juga dapat mengetahui kegunaan dari jenis Op-Amp tersebut, sehingga kita dapat menambah pengetahuan melalui tugas rancangan ini.

0 komentar:

Posting Komentar